Cara Memakai dan Memilih Blush On untuk mempercantik Wajah
tipskecantikanwinda.blogspot.com | salam hangat dari admin blog.. semoga isi artikel ini bermanfaat bagi pengunjung blog kami dan jangan sungkan untuk berkomentar selamat membaca..
Baca Juga:
kita tahu bahwa setiap wanita memiliki jenis kulit yang berbeda untuk itu perawatannya juga beda, maka pemilihan blush on juga harus disesuaikan dengan jenis kulitnya. Agar tidak salah pilih, mari kita mengenal macam-macam blush on.
Blush on ini terdiri dari serbuk yang dipadatkan, seperti halnya bedak padat ( compact powder ). Partikelnya sangat padat hingga hasil warnanya intensif dan sangat nyata. Jenis blush on ini sebaiknya digunakan sesudah anda menggunakan alas bedak dan bedak. Karena partikel serbuk dari blush on ini akan lebih dapat menempel pada serbuk, diantaranya seperti serbuk pada bedak. Jenis blush on ini cocok digunakan untuk jenis kulit berminyak.
Warna blush on krim lebih solid, namun saat diulaskan pada permukaan kulit wajah akan tampak rona wajah alaminya. Tekstur dan wujudnya cenderung basah, karena itu untuk pengaplikasiannya dapat dapat menggunakan jari.Bubuhkan sesudah ulasan foundation sebelum bedak. Perona jenis krim ini sesuai untuk kulit berjenis kering.
Bentuknya unik karena dikemas dalam bulatan-bulatan kecil. Cara penggunaannya cukup mudah yaitu dengan memutar kuas beberapa kali di atas bulatan-bulatan tersebut sehingga partikel warnanya menempel pada bulu kuas. Gunakan seperti anda menggunakan blush on padat yaitu dengan membubuhkan warna yang ada di bulu kuas ke pipi sesudah foundation dan bedak. Produk bentuk bola-bola kecil ini sesuai untuk semua jenis kulit terutama kulit berminyak.
Demikianlah Artikel Cara Memakai dan Memilih Blush On untuk mempercantik Wajah
dan Nantikan artikel selanjutnya
Anda sekarang membaca artikel
Cara Memakai dan Memilih Blush On untuk mempercantik Wajah dengan alamat link
https://tipskecantikanwinda.blogspot.com/2020/07/cara-memakai-dan-memilih-blush-on-untuk.html
Tidak ada komentar :
Posting Komentar
Leave A Comment...