Pengertian dan Jenis-jenis Film

tipskecantikanwinda.blogspot.com | salam hangat dari admin blog.. semoga isi artikel ini bermanfaat bagi pengunjung blog kami dan jangan sungkan untuk berkomentar selamat membaca..

Baca Juga:


FILM
Adalah media komunikasi yang bersifat visual untuk menyampaikan suatu peran kepada sekelompok orang yang berkumpul disuatu tempat tertentu.
Pesan dalam film adalah menggunakan mekanisme lambang-lambang yang ada pada pikiran manusia berupa isi pesan, suara, perkataan, percakapan, dan sebagainya.

Pada dasarnya film dapat dikelompokkan kedalam dua pembagian dasar yaitu, kategori film cerita dan non cerita. pendapat lain menggolongkan menjadi film fiksi dan non fiksi.
film cerita adalah film yang diperoduksi berdasarkan berdasakan cerita yang dikarang, dimainkan oleh aktor atau aktris. pada umumnya film ceritanya bersifat komersial, artinya dipertunjukan dibioskop dengan harga karcis tertentu atau diputar ditelevisi dengan dukungan sponsor iklan tertentu. sedangkan film nono cerita adalah film yang mengambil kenyataan sebagai ubyeknya, yaitu merekam kenyataan dari pada fiksi tentang kenyataan.

Dalam pembuatan film cerita diperlukan proses pemikiran dan prose tekni yaitu, berupa pencarian ide, gagaan atau cerita yang digarap. edangkan proses tekni berupa keterampilan artistik untuk mewujudkan segala ide, gagasan, atau cerita menjadi film yang siap ditonton.

A. Jenis-Jenis Film
  • Film horor
  • Film drama
  • Film Romantis
  • Film dramakeluarga
  • Film kolosal
  • Film thriler
  • Film pendek
  • Film dokumenter
  • Film fantasi
  • Film komedi
  • Film komedi
  • Film misteri
  • Film action/laga
  • Film science fiction/Sci Fi
  • Film animasi/kartun
  • Film panjang 
 B. Langkah-langkah membuat film
Berikut adalah tahap yang harus ditempuh:

1. Tahap PRA Produksi
  • Menganalisa ide cerita
  • Menyiapkan naskahskenario
  • Merekrut pekerja film
  • Menyusun jadwal budgeting
  • Hunting lokasi
  • Menyiapkan kostum dan properti
  • Menyiapkan peralatan
  • Casting pemain

2.  Tahap Produksi
  • Manajemen lapangan
  • Shooting
  • tata setting
  • Tata suara
  • tata cahaya
  • Tata kostum
  • Tata rias

3. Tahap Pasca Produksi
  • Proses editing
  • Review hasil editing

 

Demikianlah Artikel Pengertian dan Jenis-jenis Film
dan Nantikan artikel selanjutnya

Anda sekarang membaca artikel Pengertian dan Jenis-jenis Film dengan alamat link https://tipskecantikanwinda.blogspot.com/2017/11/pengertian-dan-jenis-jenis-film.html

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Leave A Comment...