Tips bulu mata Lentik

tipskecantikanwinda.blogspot.com | salam hangat dari admin blog.. semoga isi artikel ini bermanfaat bagi pengunjung blog kami dan jangan sungkan untuk berkomentar selamat membaca..

Baca Juga:


Tips Kecantikanwinda0801: Memiliki Bulu mata yang Lentik dan indah adalah impian setiap wanita. karena bulu mata menjadi salah satu bagian tubuh yang dapat menambah kecantikan wanita adalah mata. Mata yang indah adalah mata yang berbentuk bulat dan memiliki bulu mata panjang serta lentik. Wanita akan tampil lebih menarik jika bulu matanya hitam, panjang dan lentik, terlebih dihadapan pria. 
Beberapa cara yang sering dilakukan adalah menggunakan bulu mata palsu atau pasangan, menggunakan peralatan make up, seperti maskara. Cara-cara ini merupakan cara yang paling tepat untuk kamu bisa mendaptkan bulu mata yang indah. 

Sebelum mengetahui apa saja cara membuat bulu mata lentik dan tebal secara alami, maka lebih baik jika kita membahas mengenai penyebab bulu mata kurang indah, antara lain:
  • Faktor usia
  • Genetik atau keturunan
  • Penggunaan make up berlebih
  • Gejala penyakit tertentu
  • Asupan gizi yang kurang
Cara Melentikkan Bulu Mata Secara Alami


1. Dengan menggunakan Daun Sirih 
Manfaat daun sirih ini akan bisa lebih maksimal jika dikombinasikan dengan lidah buaya.
Caranya :
  • Remas-remas daun sirih sampai menghasilkan lendir.
  • Lalu oleskan lendir tersebut pada ujung lidah buaya setelah dipatahkan.
  • Tunggulah sampai lendir tersebut menyatu dengan lendir lidah buaya sekitar 5 menit.
  • Kemudian, oleskan cairan tersebut ke bulu mata dan diamkan sekitar 2 jam.
  • Jangan lupa untuk membersihkannya setelah selesai. 
2. Masker Lidah Buaya
Lidah buaya sudah terkenal dari dulu dalam memperpanjang rambut sehingga bisa digunakan juga untuk melentikkan bulu mata.
Caranya :
  • jemur lidah buaya terlebih dahulu sampai layu 
  • kemudian ambil lendirnya saja
  • Gunakan lendir tersebut pada bulu mata dengan membentuknya dengan jari agar terlihat lebih lentik.
3. Kulit Lemon
Lemon adalah bahan tradisional yang bisa melentikkan bulu mata dengan berbagai nutrisi yang terkandung.
Caranya :
  • Rendam air lemon dengan minyak zaitun dan minyak jarak selama 4 hari
  • Kemudian gunakan ramuan ini sebagai masker dan gunakan minimal 2 hari sekali untuk hasil yang lebih maksimal 
4. Bedak Bayi
Siapa sangka bedak bayi ternyata bisa melentikkan bulu mata kita. Bedak bayi mempunyai tekstur yang lembut sehingga mampu melekat pada bulu mata yang membuat bulu mata lebih bervolume.  
Caranya :
  • Gunakan maskara terlebih dahulu
  • kemudian mengusapkan bedak bayi menggunakan jari pada bulu mata.
  • Langkah terakhir adalah dengan mengusapkan maskara lagi pada bulu mata.
  • Gunakanlah teknik sekali usap untuk membuat bulu mata tidak lengket.


 Sumber:http://hariangadis.com

Demikianlah Artikel Tips bulu mata Lentik
dan Nantikan artikel selanjutnya

Anda sekarang membaca artikel Tips bulu mata Lentik dengan alamat link https://tipskecantikanwinda.blogspot.com/2017/10/tips-bulu-mata-lentik.html

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Leave A Comment...