Cara mengatasi jerawat batu

tipskecantikanwinda.blogspot.com | salam hangat dari admin blog.. semoga isi artikel ini bermanfaat bagi pengunjung blog kami dan jangan sungkan untuk berkomentar selamat membaca..

Baca Juga:


Tips kecantikanwinda1601 : jerawat batu adalah salah satu jenis jerawat yang paling ditakuti oleh orang-orang. karena jerawat batu memiliki tingkat keparahan yang jauh lebih tinggi dari jerawat biasa. jerawat batu memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
  1. merupakan sekumpulan jerawat yang muncul pada bagianwajah.
  2. akan menimbulkan warna kemerahan pada bagian yang terserang jerawat batu.
  3. sulit untuk diatasi, berbeda denjgan jerawat biasa yang terpisah pisah.
  4. biasanya tidak hanya muncul pada satu bagianj saja seperti pipi kiri, pipi kanan, dahi dan dagu.
  5. dan yang paling parah jerawat batu bisa muncul hampir diseluruh wajah.
Tentu terdapat efek buruk dari kemunculan jerawat batu yaitu, rasa vkurang percaya diri, malu dan ulit bergaul dengan teman sebaya, merasa inferior, dan dijauhi atau menjauhi lingkungan sosialnya.
penyebab jerawat batu sendiri adalah, faktor keturunan, penggunaan obat wajah yang tidak cocok, kebersihan wajah yang tidak terjaga, faktor psikomotis, pertumbuhan sel kulit yang tidak normal dan kulit sensitif.

                   



Berikut ini cara mengatasi jerawat batu :

1. Bawang putih
Bawang putih juga memiliki manfaat yang sangat baik. Selain baik bagi kesehtan dan daya tahan tubuh, bawang putih juga mampu menyembuhkan jerawat batu yang anda alami.
Langkah-langkahnya:
  • Siapkan bawang putih secukupnya
  • Potong – potong bawang putih, lalu dutmbk hingga halus
  • Oleskan hasil tumbukan dari bawang putih ke bagian wajah yang mulai dirasakan akan muncul jerawat
Hasil tumbukan dari bawang putih ini dapat membantu mengeringkan jerwat sebelum terjadi peradangan. 

2. Tanaman mahkota dewa
Mahkota dewa merupakan jenis tanaman yang berkhasiat untuk menghilangkann jerawat. karena buah yang berwarna merah ini memiliki efek anti peradangan dan anti iritasi. Mahkota dewa merupakan salah satu herbal untuk perawatan wajah berjerawat dan berminyak.
langkah-langkahnya:
  • Ambillah beberapa buah mahkota dewa
  • Haluskan buah mahkota dewa
  • Tempelkan hasil ramuan tersebut pada bagian yang mengalami jerawat.
3. Buah mengkudu
Buah yangn dikenal pahit dan tidak enak ini ternyata memiliki manfaat untuk menghilangkan jerawat.
Langkah-langkahnya:
  • Ambil buah mengkudi yang sudah matang, cuci bersih
  • Blenderlah buah mengkudu tersebut dan tambahkan gula atau pemanis
  • Saringlah hasil jus mengkudu tersebut
  • Rebus hasil saringan dari jus buah mengkudu, hingga mendidih
  • Minumlah raman ini setiap hari
4. Kentang
ubi-ubian ini memiliki manfaat untuk mengobati jerawat.
Langkah-langkahnya:
  • Cuci bersih kentang
  • Parut atau blender lah kentang
  • Tempelkan hasil parutan dan blender kentang pada bagian wajah yang menagalami jerawat
  • Tunggu beberapa saat, kemudian bilas dengan air hangat
     
5. Gunakan masker alami
masker yang dapat digunakan adalah tomat,wortel dan bengkoang.

sumber:wajahjerawat.com

Demikianlah Artikel Cara mengatasi jerawat batu
dan Nantikan artikel selanjutnya

Anda sekarang membaca artikel Cara mengatasi jerawat batu dengan alamat link http://tipskecantikanwinda.blogspot.com/2017/10/cara-mengatasi-jerawat-batu.html

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Leave A Comment...